Lowongan Kerja Bank BRI Syariah

Lowongan Kerja Bank BRI Syariah
Lowongan Kerja Terbaru Bank BRI Syariah - PT Bank BRI Syariah secara resmi beroperasi pada tanggal 17 November 2008. Kemudian PT Bank BRISyariah merubah kegiatan usaha yang semula beroperasional secara konvensional, kemudian diubah menjadi kegiatan perbankan berdasarkan prinsip syariah Islam. Saat ini PT Bank BRI Syariah menjadi bank syariah ketiga terbesar berdasarkan aset. PT. Bank BRISyariah tumbuh dengan pesat baik dari sisi aset, jumlah pembiayaan dan perolehan dana pihak ketiga. Untuk meningkatkan kinerja serta mewujudkan visi misi nya, Bank BRI Syariah kembali membuka Lowongan Kerja kesempatan kepada putra putri Indonesia untuk bergabung menjadi bagian dari Bank BRI Syariah melalui Rekrutmen Loker Terbaru Bank BRI Syariah sebagai berikut :


Untuk mencapai visi perusahaan yaitu menjadi kelompok bisnis terkemuka di Indonesia yang memberikan pelayanan terbaik kepada stakeholder-nya, PT Bank BRI Syariah sedang mencari pemuda - pemudi terbaik yang sangat kompeten dan termotivasi diri untuk mengisi posisi lowongan kerja terbaru 2015.

Dalam rangka memperluas jaringan bisnis terbaru bulan Mei 2015 dan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia PT Bank BRI Syariah di Lowongan Terbaru posisi : BANYAK POSISI LOWONGAN KERJA

Pada bulan Mei 2015 Bank BRI Syariah kembali membuka kesempatan berkarir atau membuka Lowongan Kerja Terbaru bulan Mei 2015 untuk berbagai posisi terbaru dengan kualifikasi sebagai berikut :





INFO LOWONGAN KERJA BANK BRI SYARIAH :

PT. Bank BRI Syariah membuka kesempatan pada kantor cabang seluruh wilayah SUMSEL sebagai berikut:

1. Mikro Banking Unit Head (MBUH) 
  • Memimpin dan mengarahkan seluruh kegiatan pemasaran dan pemeliharaan bisnis produk perbankan 
  • mikro syariah demi mencapai sasaran dan target unit
Kualifikasi khusus : 
  • Dengan baik memahami perbankan mikro serta memiliki kemampuan analisa pembiayaan dan penilaian jaminan 
  • Berpengalaman memimpin unit kerja bidang perbankan atau lembaga keuangan sekurang kurangnya 2 tahun 

2. Area Financing Officer (AFO) 
  • Melakukan analisa kelayakan pembiayaan untuk segmen bisnis mikro dengan melakukan analisa-analisa prospek bisnis, kebutuhan pembiayaan dan keuangan serta menentukan jenis pembiayaan yang sesuai 
  • Mengelola sekurang-kurangnya 3 unit Financing Officer 
Kualifikasi khusus : 
  • Berpengalaman sekurang-kurangnya 3 tahun sebagai analis pembiayaan perbankan atau lembaga keuangan mikro 
  • Berpenglaman memimpin tim sekurang-kurangnya 2 tahun 
  • Mampu mengaplikasikan Ms. Office, khususnya Word & Excel 

3. Unit Financing Officer (UFO) 
  • Melakukan analisa pembiayaan untuk segmen bisnis mikro dan penilaian jaminan demi menjamin kualitas pembiayaan yang sehat dan menguntungkan 
  • Melakukan evaluasi dan analisa atau kualifikasi calon debitur 
Kualifikasi khusus : 
  • Berpengalaman sekurang-kurangnya 1 tahun sebagai analis pembiayaan perbankan atau lembaga keuangan, lebih disukai dari perbankan mikro 
  • Mampu mengaplikasikan Ms. Office, khususnya Word & Excel 

4. Sales Officer (SO) 
  • Merealisasi rencana pembiayaan akun untuk memenuhi target pembiayaan yang sehat, berkualitas dan menguntungkan 
  • Melakukan evaluasi dan analisa calon debitur 
Kualifikasi khusus : 
  • Berpengalaman sekurang-kurangnya 2 tahun sebagai analis pembiayaan perbankan atau lembaga keuangan mikro 

5. Relationship Officer (RO) 
  • Menyusun dan melaksanakan pembinaan akun pembiayaan sesuai prioritas untuk memnuhi portofolio pembiayaan yang dapat berkembang secara sehat dan menguntungkan 
  • Melaksanakan progam-program pembinaan dan pelatihan komunitas terkait kepentingan pembiayaan akun 
Kualifikasi khusus : 
  • Berpengalaman sekurang-kurangnya 1 tahun sebagai analis pembiayaan perbankan atau lembaga keuangan 

6. Account Officer (AO) 

  • Mencari nasabah Lending & Funding , melakukan analisa keuangan, memonitoring kolektibilitas 
Kualifikasi khusus : 
  • Pengalaman sebagai Account Officer minimal 2 tahun 

7. Back Officer (BO) 
  • Menguasai jurnal akuntansi, mampu menggunakan komputer, lebih menyukai dunia perbankan syariah 
Kualifikasi khusus : 
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai back office 

8. Branch Operation Supervisor 
  • Mampu menjalankan, mengawasi dan membina tim operasional (Frontliner dan Back Office) 
  • Lebih menyukai dunia perbankan syariah 
Kualifikasi khusus : 
  • Pengalaman minimal 2 tahun dibidang operation 



Kualifikasi umum : 

A. Usia 
  • Usia maksimal 26 tahun (posisi 7) 
  • Usia maksimal 30 tahun (posisi 4,5 dan 8) 
  • Usia maksimal 35 tahun (posisi 1,2,3 dan 6) 


B. Pendidikan 
  • Minimal D3 semua jurusan (posisi 4 dan 7) 
  • Minimal S1 semua jurusan (posisi 1,2,3,5,6 dan 8) 


Catatan :
  • Loker 2015 PT Bank BRI Syariah ditutup : 9 Mei 2015


Bagaimana Anda tertarik untuk bekerja di PT Bank BRI Syariah ?


Jika anda tertarik dengan loker terbaru hari ini bulan Mei 2015 ini yaitu yang memberikan informasi kepada anda tentang : Lowongan Kerja Terbaru PT Bank BRI Syariah, Silahkan bawa CV dan LAMARAN KERJA anda via DATANG LANGSUNG ke alamat dibawah ini :


kantor BRI Syariah Cabang Palembang
Jl. Kapten A. Rivai Komplek Ruko Taman Mandiri 
Blok A No.1-2 Palembang 
Hari: Sabtu, 9 Mei 2015 
Pukul: 09.00-11.00 WIB


Sumber Lowongan Kerja :
https://drive.google.com

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Lowongan Kerja Bank BRI Syariah"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel