Rekrutmen Pegawai Non PNS S1/S2 Direktorat Pelatihan Kompetensi LKPP 2016
Sunday, May 29, 2016
Add Comment
Info Loker Juni 2016 LKPP - Cikal bakal Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah bermula dari sebuah unit kerja bernama Pusat Pengembangan Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Publik (PPKPBJ) sebagai unit kerja eselon II.Dibentuk pada tahun 2005, unit kerja ini bertugas menyusun kebijakan dan regulasi pengadaan barang/jasa pemerintah, memberikan bimbingan teknis dan advokasi terkait pelaksanaan pengadaan barang/jasa pemerintah, serta memfasilitasi penyelenggaraan ujian sertifikasi ahli pengadaan barang/jasa pemerintah.
Lowongan Kerja Juni 2016 LKPP - Selaras dengan itu sebagai bagian dari masyarakat global, maka keberadaan lembaga tersebut akan mensejajarkan Indonesia di kancah Internasional, selayaknya lembaga-lembaga serupa yang sudah ada di sejumlah negara seperti Office of Federal Procurement Policy (OFPP) di Amerika Serikat, Office of Government Commerce (OGC) di Inggris, Government Procurement Policy Board (GPPB) di Filipina, Public Procurement Policy Office (PPPO) di Polandia, dan Public Procurement Service (PPS) di Korea Selatan.
Info Lowongan CPNS 2016 - Maka dengan mengucap rasa syukur kepada Tuhan YME, pada tanggal 6 Desember 2007, Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) dibentuk berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007.
Info Lowongan CPNS 2016 - Maka dengan mengucap rasa syukur kepada Tuhan YME, pada tanggal 6 Desember 2007, Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) dibentuk berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007.
Rekrutmen Pegawai Non PNS S1/S2 Tahun 2016 Direktorat Pelatihan Kompetensi LKPP
Dalam rangka mendukung kelancaran tugas dan fungsi Unit Kerja Biro Umum dan Keuangan, bersama ini LKPP mengundang Saudara yang berminat dan memenuhi syarat untuk mengisi Lowongan Kerja 2016 Terbaru tenaga tidak tetap (Pegawai Non PNS) tingkat D3 / S1 Tahun Anggaran 2016, dengan ketentuan sebagai berikut :
Staff Administrasi Non PNS
Kualifikasi pelamar :
- Pria/ Wanita
- Pendidikan minimal S1 jurusan Pendidikan /Manajemen;
- Fresh Graduate/ Pengalaman Min. 1 Tahun (Diutamakan)
- Usia Min. 20 Th. Maks. 28 Tahun
- IPK. Min. 2.75
- Menguasai Ms. Office
- Memiliki kemampuan untuk melakukan pekerjaan administrasi;
- Menyukai dunia pendidikan orang dewasa;
- Diutamakan pernah mengelola kelas atau mengajar
- Komunikatif dan mampu bekerja dalam kelompok
- Memiliki kemauan untuk belajar dan bekerja sesuai target
- Tidak pernah terlibat Narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
Info Loker 2016 Terbaru lainnya : Lowongan Kerja PT. Asuransi Jasindo (Persero)
Tata Cara Melamar Pekerjaan :
Jika Anda memenuhi kualifikasi pekerjaan dan berminat untuk melamar perkerjaan ini, silakan Mengisi Formulir Pendaftaran Secara Online melalui link berikut ini :
https://materipelatihanlkpp.typeform.com/to/xeXrRH
Mengirimkan Dokumen Pendukung yang harus dilengkapi :
- Surat Lamaran, ditujukan kepada Pejabat Pengadaan Pelatihan Kompetensi LKPP;
- Daftar Riwayat Hidup;
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk;
- Salinan Ijasah yang telah dilegalisir oleh Pejabat yang berwenang
- Salinan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh Pejabat yang berwenang;
- Foto (3x4 berwarna)
- Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan
Dikirim melalui email : materipelatihan.lkpp@gmail.com dengan subject menuliskan nama lengkap sesuai dengan data yang diisi melalui pendaftaran online. Contoh Subject : Dwi Kartika
Pengisian formulir secara online dan penyampaian dokumen pendukung dikirim paling lambat tanggal 8 Juni pukul 16.00 WIB.
Mengikuti Seleksi, dengan tahapan : Seleksi Administrasi & Wawancara User
Informasi lebih lanjut, silakan lihat sumber resmi berikut ini :
Lowongan Kerja Non PNS
0 Response to "Rekrutmen Pegawai Non PNS S1/S2 Direktorat Pelatihan Kompetensi LKPP 2016"
Post a Comment